Informasi Program Ramadan 1444 H #BorongAmal: Berbagi Tanpa Batas di Beramal Jariyah
Merayakan Ramadan bersama Beramal Jariyah, selalu ada yang berbeda. Di tahun 2023, pada momen paling istimewa dalam setahun untuk umat muslim ini, Beramal Jariyah hadir membawa tema yang baru untuk Ramadan 1444 H. Antara lain adalah Ramadan #BorongAmal: Berbagi Tanpa…
Alasan Hari Kanker Sedunia Penting untuk Diperingati
Hari Kanker Sedunia, ditetapkan pada tanggal 4 Februari di setiap tahunnya. Ide ini dicetuskan oleh the Union for International Cancer Control atau UICC pada tahun 2008 silam. Organisasi kanker internasional yang didirikan pada tahun 1933 di Jenewa, Swiss ini berharap…
Hukum Puasa Qadha dan Puasa Sunnah Digabung, Bolehkah?
Sahabat masih punya utang puasa? Bagi seorang muslim yang tidak termasuk ke dalam mereka yang diperbolehkan bayar fidyah, mengganti puasa wajib di bulan Ramadan dengan puasa lagi atau disebut puasa Qadha di waktu selain bulan Ramadan maka hukumnya tetap wajib….
Siapa yang Boleh Bayar Fidyah dan Qadha Hutang Puasa Ramadan?
Bayar fidyah wajib, bagi Sahabat yang punya hutang puasa wajib dan termasuk golongan yang diperbolehkan. Puasa Ramadan merupakan puasa wajib seorang muslim. “Wahai orang-orang beriman! Diwajibkan atas kalian berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang sebelum kalian agar kalian bertakwa.” (Q.S Al-Baqarah…
Keistimewaan Sedekah Air, 4 Hal Ini Bisa Kamu Rasakan!
Sahabat mungkin pernah mendengar, bahwa sedekah paling afdhol yang disebutkan Rasulullah adalah sedekah air. Bisa air minum atau air sumur. Yang pasti air bersih yang mendatangkan manfaat bagi para penerimanya. Hadits mengenai keistimewaan sedekah air ini dijelaskan melalui sebuah kisah….
7 Cara Beramal Jariyah, Lakukan untuk Bekal Amal Tidak Terputus
Sahabat pasti inginkan, mendapatkan pahala yang terus mengalir bahkan setelah kita meninggal dunia? Itulah yang disebut dengan amal jariyah. Amal jariyah adalah amalan yang pahalanya akan terus mengaliri seorang hamba, meskipun dirinya sudah menjadi jenazah. Amal jariyah yang tidak terputus…
8 Macam-Macam Rezeki Menurut Al-Qur’an yang Perlu Kamu Pahami
Rezeki merupakan salah satu ketentuan yang sudah Allah janjikan tidak akan tertukar antara makhluk satu dengan lainnya. Makna hakikat rezeki ini dapat dilihat dari dua definisi, yakni secara Bahasa dan secara istilah. Dari segi Bahasa, rezeki diambil dari kata razaqa…
Cerita #BeramalPulihkanDuka untuk Cianjur dengan Hadirkan Suka untuk Para Korban
Penyaluran program bencana kemanusiaan #BeramalPulihkanDuka untuk Cianjur sudah dilaksanakan pada Selasa 29 Nov-Rabu 1 Des 2022 lalu. Tim penyaluran Sahabat Beramal Jariyah (SBJ) melakukan penyaluran langsung ke salah satu kecamatan titik pusat gempa yang sekaligus menjadi wilayah terdampak paling parah…
Selamat dari Kobaran Api Saat Bayi, 7 Tahun Menanti Diki Akhirnya Bisa Operasi Luka Bakarnya!
Diki akhirnya bisa menjalani pengobatannya berkat kesuksesan penggalangan dananya di beramaljariyah.org.
Peringatan Hari Ayah Nasional, Seperti Apa Sosok Ayah Hebat Menurutmu?
Hari Ayah Nasional ditetapkan pada tanggal pada 12 November di setiap tahunnya. Dalam sejarahnya, penetapan Hari Ayah Nasional ini diawali dengan terdapatnya sebuah perlombaan bertajuk ‘Sayembara Menulis Surat untuk Ibu” yang digelar oleh Perkumpulan Putra Ibu Pertiwi (PPIP), di Solo,…